Berita
11 Apr 2023 11:42:11
Admin
Pada Hari Jumat (31/03/23), SLBN Karangrejo Magetan melaksanakan kegiatan buka bersama dilanjut salat tarawih berjamaah. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari Pondok Ramadan 1444 H. Setiap tahun di Bulan Ramadan, kegiatan ini selalu diadakan. Walaupun pada hari itu cuaca tidak mendukung karena hujan, tetapi anak-anak dan para wali murid antusias datang ke sekolah. Kegiatan dilakukan mulai pukul 16.30 WIB. Sembari menunggu buka puasa, diawali dengan tausyiah dari Bapak Saiful Muarif, S.Pd. Setelah Azan Magrib berkumandang siswa, wali murid dan Bapak/Ibu Guru langsung menyantap takjil. Lalu, Salat Magrib berjamaah dan dilanjut makan bersama. Kemudian, dilakukan Salat Tarawih berjamaah.
ABK BISA PK-PLK ISTIMEWA
MANDIRI TANPA DISKRIMINASI
15 Februari 2023
Admin
12 April 2023
Admin
11 Mei 2023
Admin
Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2024